Sedekah Beras untuk Penghafal Quran

____________


“Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir: seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui.”
(Al Baqarah : 261)
-
Sahabat, kali ini kami mengajak Sahabat dermawan untuk menyusuri perjuangan santri di Indonesia yang berjuang menuntut ilmu dan menghafalkan AlQuran.

Memutuskan niat dan tekad untuk berjuang Fii Sabilillah ternyata tidak semudah seperti yang dibayangkan. Keterbatasan demi keterbatasan untuk menuntut ilmu harus mereka rasakan untuk merampungkan pendidikan. Kebutuhan atas pangan sebagai makanan pokok adalah problematika utama yang harus segera terpenuhi demi tercapainya kemampuan untuk mencerna ilmu yang diberikan.
-
Rumah Tahfidz Annaba terus berupaya untuk memuliakan para pejuang AlQuran dengan menghadirkan program "Sedekah Beras untuk Penghafal Quran."

Kedepannya, melalui program ini, kami berharap bisa mewujudkan mimpi santri agar tidak lagi mengalami kesulitan untuk mengakses kebutuhan pokok, yakni beras untuk makan sehari-hari.
Pernahkah kita bayangkan keajaiban sebutir beras yang selama ini kita sedekahkan untuk para penghafal AlQuran? MasyaAllah.. mungkin saja selama ini sedekah yang kita berikan menjadi energi bagi mereka untuk melantunkan, menghafal dan mengajarkan kembali AlQuran. Setiap huruf, setiap ayat yang mereka bacakan InsyaAllah mengalir juga pahala terus menerus bagi kita yang senantiasa memuliakan mereka.

Tentunya ruang kebaikan ini menjadi momen dan kesempatan yang luar biasa. Dengan rupiah yang kita punya, senilai Rp.12.500,- sahabat bisa menghadirkan sepiring nasi untuk santri penghafal alquran. Karena bagi mereka, kepedulian kita merupakan perpanjangan tangan kasih sayang orangtuanya. Sekar
-
Sahabat, memberi makan tidak harus menunggu menjadi kaya dan berlebihan makanan. Sebab memberi makan dalam keadaan sempit pahalanya sangat besar di hadapan Allah SWT. Nabi bersabda, “Barangsiapa yang memberi makan kepada seorang mukmin, sehingga dapat mengenyangkannya dari kelaparan, maka Allah akan memasukkannya ke dalam salah satu pintu surga yang tidak dimasuki oleh orang lain kecuali oleh orang-orang sepertinya.” (HR. Thabrani)

Bahkan, setiap butir beras yang kita salurkan akan dilipat gandakan pahalanya. Allah berfirman,“Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir: seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui.” (Al Baqarah : 261)

Mari jadi Bagian dari Ahlul Quran!

Hanya dengan rupiah senilai 12.500/kg, kita sudah mampu berkontribusi membangun Peradaban dengan Mensejahterakan Penghafal Quran
-

Bismillah, Saya mau ikut bersedekah

Nama Lengkap
Alamat
WhatsApp
Pilihan Program
Mohon dipilih
Nominal Donasi
Rp
Titip Doa
`
-
Kirim Sekarang

Jazaakumullohu khaiir.. Dermawan Kebaikan!

"Alhamdulillah.. Kebaikan dari setiap butir beras sahabat menghadirkan kebahagiaan dan semangat bagi kami untuk terus menjaga dan menghafalkan AlQuran"

-
-
Disclaimer
Dana yang didonasikan melalui Yayasan Sarana Berbagi bukan bersumber dan bukan untuk tujuan pencucian uang (Money Laundry), termasuk terorisme maupun kejahatan lainnya.
Contact Us
0823-1590-5822
admin@saranaberbagi.org
Jl. Merkuri Tengah No.24 Kel. Manjahlega, Kec. Rancasari, Kota Bandung, Jawa Barat 40286, Indonesia
Head Office
Social Media
@2025 Rumahtahfidzannaba.org Inc.
-